Selasa, 20 Oktober 2009

Hormati Pelatihmu…


Taekwondoin angkatan lama pasti tau beda taekwondoin sekarang dan dulu…Bedanya adalah taekwondoin jaman sekarang kurang bias menghormati senior atau pelatihnya, baik dalam sikap dan tutur kata pada pelatih. Sangat disayangkan memang…Padahal kalau mau dicermati bahwa siapa yang menabur pasti akan menuai…Semisal saat kita menjadi murid, kita terbiasa kurang ajar pada pelatih kita, maka suatu saat ketika kita menjadi pelatih, kita juga akan dikurangajarin sama murid kita…Jadi sebisa kita untuk tetap menghormati senior atau pelatih kita…Pelatih pasti mempunyai kekurangan, tetapi jangan sampai kekurangan tersebut membuat kita tidak respect pada pelatih kita…

Ingat hukum tabur tuai…

O ya ini juga bisa kita terapkan pada kedua orang tua kita juga lho…

Jadi intinya jika kamu mau dihormati, hormati dulu orang lain…

Salam Taekwondoin…

=hanny=

6 komentar:

Bahauddin Amyasi mengatakan...

Ya, betul sekali apa yang dipaparkan dalam postingan di atas. Perbedaan yang sangat mencolok antara jaman dulu dengan sekarang adalah perihal bagaimana "cara" menghargai senioritas..

Admin mengatakan...

iya mas...saya setuju...mantap blogmu mas...sukses!

nada mengatakan...

bener sekalisob
pelatih lbh tau kondisi kita

Admin mengatakan...

sip bos nada...

mbah cyber mengatakan...

Aku suka taekwondo..sparing yuk hehehe

indmaxo mengatakan...

btw cara menghargai gmn sich,,,,trus berapa harganya????
heheheee.....
slam hormat dr aq,tak tunggu.